Sakit Kepala Sebelah Kiri

Sakit Kepala Sebelah Kiri?

Sudah beberapa bulan ini saya mengalami sakit kepala yang agak aneh, yaitu datangnya suka tiba-tiba dan lebih sering di sebelah kiri. Durasinya amat pendek, sekitar 3 detik. Tapi area kepala yang terasa seperti disengat listrik. Sebelumnya saya pernah mengalami vertigo, tapi hanya berlangsung satu hari saja. Pernah juga sepanjang pagi sengatan itu datang berkali-kali, walaupun durasinya pendek2 saja.
Saya tidak minum obat, cuma mengonsumsi suplemen kalsium magnesium, kadang2 minum Enervon-C.
Apakah ada teman2 yang bisa bantu bagaimana cara mengatasinya?
Walaupun gak sakit banget, tapi tentu sangat mengganggu.
Oya, kadang2 sakit itu berasa bila saya memiringkan kepala (misalnya untuk menengok jam dinding dalam posisi sedang duduk membaca koran.
Thanks banget untuk jawabannya.


===========================

Sakit Kepala Sebelah, Sakit Kepala Belakang, Sakit Kepala Bagian Belakang, Sakit Kepala Sebelah Kiri, Sakit Kepala Terus Menerus, Sakit Kepala Sebelak kanan, Sakit Kepala Cluster, Sakit Kepala Migren, Sakit Kepala Pada Ibu Hamil

Jawaban Terbaik

Hai.....
pasti mengganggu sekali ya... Kalau cuma sebelah aja apa itu bukan migrein? tapi kalau pernah vertigo juga kayaknya berhubungan.. setahu saya minum suplemen tdk membantu.. kalau saran saya kamu ke dokter aja deh biar diperiksa... apalagi kamu jg mengeluh kl kepala dimiringkan/ menengok rasa sakit itu ada..... bukan nakutin ya.... soalnya walau hal sepele seperti sakit kepala walau tdk terlalu sakit tapi terus menerus, jangan2 sebagai gejala awal dari bermacam2 penyakit serius..... tapi kamu jg hrs ingat kalau pola hidup yg tdk teratur, stress, juga bs sebagai pemicu....
oke ya.... semoga bisa berguna...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar